Program Makan Bergizi Gratis Segera Hadir di Kabupaten OKU

### Pj Bupati OKU, belum ada penunjukan catering atau jasa boga

Gambar ini memiliki atribut alt yang kosong; nama berkasnya adalah Pj-Bupati-OKU-M-Iqbal-Alisyahbana.jpg
foto : herbert/transparann.com
Pj Bupati OKU, H Iqbal Alamsyah.

TRANSPARANN.COM, BATURAJA – Kabar baik bagi 5.000 siswa TK, 35.000 siswa SD, dan 15.000 siswa SMP di Kabupaten OKU! Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diinisiasi Presiden RI, H. Prabowo Subianto, segera terlaksana.

“Program MBG di Kabupaten OKU akan segera terealisasi. Saat ini, kami sedang melakukan persiapan,” ucap Penjabat Bupati OKU, H Iqbal Alamsyah.

Baca Juga :   Masuki Masa Purna Tugas, SD Negeri 127 OKU gelar Perpisahan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!