Proyek Siring Air Paoh Diduga Asal-Asalan

### Masyarakat Kecewa Bangunan Cepat Rusak

foto : herbert/transparann.com
Kondisi proyek Siring di Desa Air Paoh.

TRANSPARANN.COM – Proyek pembangunan siring di Raflesia Kapuran, Desa Air Paoh, Kecamatan Baturaja Timur, Kabupaten Ogan Komering Ulu, diduga dikerjakan asal-asalan. Proyek yang dibiayai APBD Kabupaten OKU Tahun Anggaran 2024 senilai Rp 197.700.000 ini menuai sorotan karena kualitasnya buruk.

foto : herbert/transparann.com
Dinding siring yang roboh.
error: Content is protected !!
Exit mobile version